BERITA  

DGWIB PUBG 2022, Ini Cara Daftarnya, Nontonnya & Jadwal Lengkapnya

DGWIB PUBG 2022, untuk kalian yang sangat menyukai game PUBG, berikut terdapat informasi menarik dan menyenangkan untuk kalian semua! Apabila kalian sangat penasaran, kalian pun dapat simak ulasanya di artikel ini.

Pastinya banyak dari para pemain PUBG yang ingin menjadi pemain PUBG yang Pro. Nah, pada kesempatan kali ini ada beberapa cara yang dapat kalian lakukan untuk memulai karir sebagai pemain PUBG profesional.

Dari cara-cara yang kami sebutkan tadi, salah satunya adalah dengan mengikuti turnamen-turnamen bergengsi. Dan kemungkinan inilah yang akan kami ulas di bawah ini.

Dan turnamen tersebut merupakan DGWIB Championship. Di dalamnya, kalian dan juga tim dapat mengikuti permainan atau bersaing dengan tim PUBG profesional yang lainnya.

Jadi apabila kalian sangat penasaran, tertarik dan bahkan ingin mencobanya. Sangat bagus untuk menyimak artikel di produktienssyariah.com sampai akhir ya.

Tentang DGWIB PUBG 2022

dgwib pubg 2022

Jadi begini ya teman-teman, untuk kalian yang belum mengetahuinya sama sekali, kami akan mencoba menjelaskannya dengan detail.

DGWIB Championship PUBG adalah sebuah turnamen besar atau bergengsi yang diselenggarakan oleh Dunia Games dan tentunya dapat kalian ikuti.

DGWIB Championship juga mengumumkan tiga kategori game yang akan dilombakan, yaitu PUBG Mobile, Mobile Legends dan Free Fire. Ketiga game ini adalah game papan atas, game lawas yang masih mempunyai pamor yang masih tinggi oleh komunitas gamers.

Selain itu, terdapat tiga kategori yang dapat kalian pilih, yaitu seperti Pro Team, Influencer (KOL) dan juga Ladies.

Siapapun kalian, tentunya kalian dapat mengikuti turnamen bergengsi ini. Karena dengan mengikuti turnamen ini kalian pun dapat berkesempatan memenangkan hadiah dengan total hadiah total Rp 1.1 miliar.

Apa Itu DGWIB PUBG?

dgwib pubg 2022

Apa itu DGWIB Championship? DGWIB Championship adalah sebuah turnamen besar yang diselenggarakan oleh Dunia Games. Dan tiga game yang dipertandingkan di dalam kejuaraan DGWIB ini yaitu PUBG Mobile, Mobile Legends dan juga Free Fire.

Dan terdapat tiga kategori yang dapat kalian pilih yaitu Pro Team, Influencer (KOL) dan juga Ladies. Siapapun dapat mendaftar untuk turnamen DGWIB PUBG ini. Dengan berpartisipasi di dalam turnamen ini, maka kalian pun dapat memenangkan hadiah dengan total hadiah sebesar Rp 1.1 miliar loh.

Daftar DGWIB Championship

dgwib pubg 2022

Jika kalian ingin mengikuti atau mendaftar DGWIB Championship kalian disarankan sudah mempunyai tim yang solid. Tidak apa-apa jika kalian dan tim kalian dalah pemula karena tidak ada batasan siapa yang dapat berpartisipasi di dalam DGWIB Championship ini. Kalian pun dapat klik link di bawah ini untuk terhubung ke situs website pendaftaran DGWIB Championship.

Tautan Pendaftaran DGWIB Championship =>

Kapan Pendaftaran DGWIB Championship Dibuka?

dgwib pubg 2022

Pendaftaran DGWIB Championship telah dibuka untuk pendaftaran kategori Pro Team sejak 23 Januari 2022.

Namun sayangnya, pendaftaran turnamen ini ditutup mulai tanggal 27 Januari 2022 untuk kategori Ladies dan 30 Januari 2022 untuk kategori Influencer. Sehingga kalian tidak dapat lagi mendaftar untuk DGWIB Championship lagi karena pendaftaran sudah ditutup.

Cara Nonton DGWIB PUBG

dgwib pubg 2022

Walaupun tidak sempat mengikuti turnamen, kalian pun tetap dapat menikmati pertandingan DGWIB yang begitu sangat seru ini. Dan cara menonton game DGWIB PUBGM begitu sangatlah mudah karena terdapat banyak sekali pilihan platform yang dapat kalian pilih.

Bahkan kalian pun dapat menonton DGWIB melalui MAXstream, Facebook Gaming dan juga melalui live streaming di channel Youtube Dunia Games. Berikut di bawah ini adalah link live streaming DGWIB PUBGM Championship 2022:

Jadwal Pertandingan DGWIB PUBG 2022

dgwib pubg 2022

Berikut di bawah ini adalah jadwal pertandingan live streaming DGWIB 2022 yang dapat kalian rekam agar tidak ketinggalan.

Jadwal DGWIB PUBGM Influencer

  • DGWIB Championship Influencer Qualifier: 25-28. Januari 2022
  • DGWIB Championship Influencer Playoff: 1-2. Februari 2022

Jadwal DGWIB PUBGM Ladies

  • DGWIB Championship Ladies Qualifier: 31 Januari – 1 Februari 2022
  • DGWIB Championship Ladies Group Phase: 7-9 Februari 2022
  • DGWIB Championship Ladies Playoff: 12 Februari 2022
  • DGWIB Championship Ladies Final: 13 Februari 2022

Jadwal DGWIB PUBGM Pro Tim

  • DGWIB Championship Professional Qualifier Wave 1: 25.-26. Januari 2022
  • DGWIB Championship Professional Qualifier Wave 2: 27.-28. Januari 2022
  • DGWIB Championship Professional Qualifier Wave 3: 29-30 Oktober. Januari 2022
  • DGWIB Championship Professional Qualifier Wave 4 : 31 Januari – 1 Februari 2022
  • DGWIB Championship Professional Group Phase: 3.-6. Februari 2022
  • DGWIB Championship Professional Pkay Ins: 10 dan 11 Februari 2022
  • DGWIB Championship Professional Final: 12-13. Februari 2022

Nah itulah adalah jadwal yang dapat kalian catat dan juga di nantikan untuk Turnamen DGWIB Championship 2022 ini. Dan jangan lewatkan kesempatan ini agar tidak ketinggalan informasi seputar DGWIB Championship, bahkan kalian pun dapat memfollow Instagram Dunia Games.

Penutup

Demikianlah penjelasan dari kami ini tentang DGWIB PUBG 2022, Ini Cara Daftarnya, Nontonya & Jadwal Lengkapnya. Mudah-mudahan penjelasan yang sudah kami berikan ini sangat membantu dan juga bermanfaat untuk kalian ya.

Download Juga: Simbol PES 2021 Centang Biru Blue Post, Dan Ini Cara Mendapatkan

Dan jangan lupa juga untuk terus mengikuti website kami ini, karena kami pun akan memberikan kalian artikel-artikel yang berkualitas, menarik dan tentu saja terbaru bagi pembaca setia website kami ini. Sekian dan terima kasih

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *